Skip to main content

Posts

Showing posts with the label Artikel

Gaya Arsitektur Dunia

Jika anda termasuk pengagum karya-karya Arsitektur, berarti anda harus tau Gaya Arsitektur Dunia. Ada beberapa macam Gaya Arsitektur Dunia yang harus anda ketahui. Apa sajakah itu? Mari kita simak artikel ini sampai selesai. Semoga bermanfaat terutama untuk mahasiswa yang sedang diberi tugas oleh dosennya. Jadi gaya arsitektur dunia menurut majalah wikipedia.org terbagi menjadi 16, yaitu : 1. Arsitektur Barok 2. Arsitektur Bizantium 3. Arsitektur Kebangkitan Gotik 4. Arsitektur Kebangkitan Renaisans 5. Arsitektur Moor 6. Arsitektur Neoklasik 7. Arsitektur Romawi Kuno 8. Arsitektur Utsmaniyah 9. Art Deco 10. Art Nouveau 11. Gaya Jengki 12. Gerakan Rumah Kecil 13. Manuelin 14. Populuxe 15. Rokoko 16. Arsitektur Romanesque Dari ke 16 gaya arsitektur tersebut akan kita ulas satu-persatu agar anda mempunyai gambaran sedikit tentang gaya-gaya arsitektur dunia. Baik, mulai dari yang pertama : 1. Arsitektur Barok Arsitektur Barok adalah gaya bangunan dalam era Barok.